EZVIZ Luncurkan C8C Kamera Pan Tilt Wi-Fi Outdoor Pertama

Rabu, 17 Februari 2021 - 16:21

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABAR BOGOR – EZVIZ, sebagai salah satu inovator global untuk kategori kecerdasan rumah pintar telah memperkuat penawaran produknya dengan menghadirkan kamera pan/tilt outdoor pertama, yakni C8C.

Didesain khusus untuk mengatasi tantangan dalam mengawasi dan memberikan perlindungan keamanan luar ruangan, C8C menawarkan fitur-fitur canggih meliputi pemantauan panorama (panoramic view), pelacakan berdasarkan AI-Powered Human Shape Detection, Color Night Vision, dan sistem pertahanan yang aktif.

C8C adalah perangkat kamera all-in-one yang mampu merekam, mendeteksi, dan mencegah secara efektif dalam memenuhi kebutuhan keamanan properti.

Ringkas dan menarik, adalah representasi dari perangkat EZVIZ C8C. Hadir dengan tampilan berbentuk bola yang cocok dipasang di berbagai sudut rumah, perangkat ini mampu berputar secara horizontal dan vertikal untuk memberikan pemandangan panorama yang luas hingga mencapai 360 derajat (360-degree panoramic view).

Fitur pan and tilt yang ada pada perangkat ini akan membantu mengatasi titik buta (blind spots) dalam mengawasi kebutuhan keamanan yang dialami kamera luar ruangan pada umumnya.

Selain itu, kamera C8C juga dilengkapi dengan noise-cancelling microphone. Pengguna dapat dengan mudah mengoperasikan perangkat C8C melalui Aplikasi EZVIZ yang ada di smartphone untuk melihat dan mendengar apa yang terjadi di sekitar lingkungan pengguna secara real-time.

Untuk mengatasi permasalahan di seluruh industri dalam hal pengawasan keamanan di malam hari, C8C dilengkapi mode berwarna di malam hari (full-collor night vision) dengan dukungan lensa optik profesional dan dua lampu sorot internal.

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peningkatan Kualitas Pelayanan Transportasi dengan Penyediaan Sarana dan Prasarana Transportasi yang Berkualitas
Pengurus BOGOR READY Mengucapkan Selamat Dan Sukses atas dilantiknya Dedie Rachim – Jenal Mutaqin Dilantik sebagai Wali Kota Bogor dan Wakil Wali Kota Bogor
Pengurus PWRI Kota Bogor Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Walikota & Wakil Walikota Bogor Periode 2025-2030
Kapan??? BBR Mempertanyakan Kinerja Pemkot Saat ini dan APH di Kota Bogor Dipertanyakan
Bogor Darurat Miras…!!! Warga Tegallega Kota Bogor Menjadi Korban, Miras Oplosan Merajarela
Perhelatan Pentas Teater Bertema “Doa Bangsa & Seruling Santri” PWRI Kota Bogor Yakin Acara akan Meriah
SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 24 Februari 2025 - 00:57

Peningkatan Kualitas Pelayanan Transportasi dengan Penyediaan Sarana dan Prasarana Transportasi yang Berkualitas

Kamis, 20 Februari 2025 - 14:25

Pengurus BOGOR READY Mengucapkan Selamat Dan Sukses atas dilantiknya Dedie Rachim – Jenal Mutaqin Dilantik sebagai Wali Kota Bogor dan Wakil Wali Kota Bogor

Kamis, 20 Februari 2025 - 13:57

Pengurus PWRI Kota Bogor Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Walikota & Wakil Walikota Bogor Periode 2025-2030

Selasa, 11 Februari 2025 - 23:22

Bogor Darurat Miras…!!! Warga Tegallega Kota Bogor Menjadi Korban, Miras Oplosan Merajarela

Jumat, 3 Januari 2025 - 21:43

Perhelatan Pentas Teater Bertema “Doa Bangsa & Seruling Santri” PWRI Kota Bogor Yakin Acara akan Meriah

Berita Terbaru