Aktifitas Pengurugan Tanah Salah Satu Proyek di Kemang Disoal Pengguna Jalan

Senin, 25 Januari 2021 - 17:06

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABAR BOGOR – Aktifitas pengurugan tanah di Jalan Raya Kemang, Desa Kemang, Kecamatan Kemang disoal warga. Pasalnya, pengurugan lahan untuk salah satu proyek membuat sepanjang jalan kemang menjadi kotor dan rawan kecelakaan disaat hujan.

Salah seorang pengguna jalan Najib (45) mengatakan, dirinya setiap hari melalui jalan tersebut, dan selalu merasa was-was. Jalanan yang kotor dan licin saat hujan membuat para pengguna jalan harus lebih berhati-hati.

“Semalam ada beberapa motor yang terjatuh karena licin, saya harus lebih hati-hati karena jalan sangat licin. Sepertinya ada pembiaran dari pemerintah kecamatan, seharusnya ada penindakan karena ini masalah nyawa pengguna jalan. Jadi saya berharap dinas terkait harus turun ke lapangan untuk melihat jalan ini,” ujarnya.

Menaggapi hal itu, Kasi Trantib Kecamatan Kemang, Suhendi mengaku sudah memberikan teguran terhadap pemilik proyek. Dia sudah meminta aktifitas dihentikan terlebih dahulu.

“Sudah didatangi ke proyek itu mas. Tidak tau itu mau dibuat apa. Iya betul jalan sangat kotor. Saya berharap pemilik proyek bisa memperhatikan akibat dari tanah merah yang berceceran di jalan dan bisa menimbulkan kecelakaan,” tukasnya.(dyn/ash)

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peningkatan Kualitas Pelayanan Transportasi dengan Penyediaan Sarana dan Prasarana Transportasi yang Berkualitas
Pengurus BOGOR READY Mengucapkan Selamat Dan Sukses atas dilantiknya Dedie Rachim – Jenal Mutaqin Dilantik sebagai Wali Kota Bogor dan Wakil Wali Kota Bogor
Pengurus PWRI Kota Bogor Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Walikota & Wakil Walikota Bogor Periode 2025-2030
Kapan??? BBR Mempertanyakan Kinerja Pemkot Saat ini dan APH di Kota Bogor Dipertanyakan
Bogor Darurat Miras…!!! Warga Tegallega Kota Bogor Menjadi Korban, Miras Oplosan Merajarela
Perhelatan Pentas Teater Bertema “Doa Bangsa & Seruling Santri” PWRI Kota Bogor Yakin Acara akan Meriah
SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 24 Februari 2025 - 00:57

Peningkatan Kualitas Pelayanan Transportasi dengan Penyediaan Sarana dan Prasarana Transportasi yang Berkualitas

Kamis, 20 Februari 2025 - 14:25

Pengurus BOGOR READY Mengucapkan Selamat Dan Sukses atas dilantiknya Dedie Rachim – Jenal Mutaqin Dilantik sebagai Wali Kota Bogor dan Wakil Wali Kota Bogor

Kamis, 20 Februari 2025 - 13:57

Pengurus PWRI Kota Bogor Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Walikota & Wakil Walikota Bogor Periode 2025-2030

Selasa, 11 Februari 2025 - 23:22

Bogor Darurat Miras…!!! Warga Tegallega Kota Bogor Menjadi Korban, Miras Oplosan Merajarela

Jumat, 3 Januari 2025 - 21:43

Perhelatan Pentas Teater Bertema “Doa Bangsa & Seruling Santri” PWRI Kota Bogor Yakin Acara akan Meriah

Berita Terbaru