APAKABAR CIAMPEA – Salah satu rumah warga Leuwiliang di desa papangbon Kabupaten Bogor terbakar akibat terjadinya Konsleting listrik pada Minggu malam 17 Januari 2020.
Kejadian kebakaran tersebut terjadi pada Minggu malam 20.00 WIB.
Bermula saat warga Nurmudin dan Enim yang melintasi salah satu rumah warga yang di ketahui merupakan rumah milik Abu Hasyim ( Korban ) melihat adanya kobaran api di atas genteng.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Saksi yang melihatnya kejadian tersebut langsung melaporkan kepada warga sekitar, yang selanjutnya warga bersama-sama berupaya memadamkan api.
Halaman : 1 2 Selanjutnya