Wisata Puncak Makin Menggeliat, Jalan Cihanjawar- Citeko kini Sudah Dibenahi

Senin, 29 November 2021 - 14:37

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABAR BOGOR – Ruas jalan Cihanjawar-Citeko Desa Sukagalih Kecamatan Megamendung, saat ini sedang dilakukan peningkatan, selain pengerjaan hotmix, saluran dan tebingan penahan tanah (TPT) juga tak luput diperbaiki.

Proyek yang menelan anggaran Rp 1.965.645.000,00 ( satu milyar sembilan ratus enam puluh lima juta enam ratus empat puluh lima ribu) Rupiah tersebut, berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bogor, dan dikerjakan oleh CV Raihan Putra, dengan panjang 1,8 Km.

Meskipun waktu pemgerjaan sampai dengan tanggal 10 Desember 2021, namun menurut direktur CV Raihan Putra, Jonarudin Syah, target akan selesai sampai tiga hari kedepan. yakni Rabu 1 Desember 2021.

“Meskipun waktu pengerjaan sampai tanggal 10 Desember, namun kami akan mengusahakan selesai sampai tanggal 1 desember saja,”jelasnya.

Adapun manfaat dan fungsi jalan tersebut,sambungnya, adalah untuk memperlancar arus transportasi, karena selain daerah wisata, ada juga pesantren (Boarding School).

“Tentunya akan banyak manfaat, selain sebagai akses ke daerah wisata, juga ada pesantren ataupun Boarding School dan untuk masyarakat sekitar,” beber Jon.

Selain itu, mandor Proyek Kartilam menegaskan, Dalam tekhis pelaksanaan pekerjaan, untuk hotmix akan dikerjakan pada saat panas saja.

“Kalau memang hujan yah kami berhenti dulu, karena untuk Hotmix hanya bisa dikerjakan pada suhu yang panas,”tutup dia. (ash/wan)

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah
Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 
Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik
Ketua PWRI Bogor Raya Ucapkan Selamat, Usai Pasangan Rudy Susmanto -Jaro Ade Menang Hitung Cepat
KANNI Surati Inspektorat dan BPK Jabar, Soroti Transparansi Dana BOS SMPN dan SMAN di Kota Bogor
Misteri Dana BOS: KANNI Gugat SMP PGRI se- Kota Bogor ke Komisi Informasi Jawa Barat
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 14:37

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda

Senin, 9 Desember 2024 - 07:55

Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:00

Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah

Sabtu, 7 Desember 2024 - 09:48

Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 

Senin, 2 Desember 2024 - 10:25

Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik

Berita Terbaru