Rapat Pleno di PPK Ciawi Ricuh, Simpatisan Tim Pemenangan Caleg dan Saksi Partai Nyaris Adu Jotos

Senin, 26 Februari 2024 - 16:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Ciawi, lakukan rapat pleno rekapitulasi perhitungan suara diwarnai keriricuhan. (Dok. Iwan)

Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Ciawi, lakukan rapat pleno rekapitulasi perhitungan suara diwarnai keriricuhan. (Dok. Iwan)

APAKABARBOGOR.COM – Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Ciawi, lakukan rapat pleno rekapitulasi perhitungan suara diwarnai keriricuhan, sekira pukul 14: 30.

Di Gudang PPK Ciawi, Gedung MPM, Desa Banjarsari, Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor, Minggu 25 Februari 2024.

peristiwa terjadi saat Ratusan simpatisan, tim pemenangan melakukan aksi protes.

Adu mulut pun tak bisa dihindarkan, antara tim pemenangan salah seorang Caleg dengan Ketua PPK Ciawi, Linda Herlinawati. Bahkan sejumlah simpatisan caleg nyaris adu jotos dengan sejumlah saksi partai. Usai proses pembacaan hasil perhitungan suara diumumkan PPK Ciawi.

Berdasarkan pantauan langsung di lokasi, kericuhan dipicu lantaran, salah satu tim sukses Caleg tidak terima dan menduga terjadi adanya penggelembungan suara salah satu Caleg lain, hingga dianggap berdampak merugikan Caleg dukungan nya .

“Saya setiap hari hadir menyaksikan rapat rekapitulasi perhitungan suara di PPK Ciawi. Biasa saja, tidak ada perubahan.

Namun tiba-tiba dalam rapat pleno pembacaan hasil suara salah satu Caleg melonjak hingga 3.000 lebih. Padahal dalam C1 hanya mendapatkan 903 suara se-Kecamatan Ciawi,” kata Riva, salah seorang saksi Caleg dari Partai Golkar.

Beruntung berkat kesigapan personel keamanan dari Polsek Ciawi, Koramil Ciawi, serta Satpol PP mengamankan situasi.

meningkatkan kondusifitas pengamanan berlapis, dengan menerjunkan sejumlah personel Brimob di lokasi.

Sementara itu, sejumlah massa pendukung masing-masing Caleg terus berdatangan ke lokasi gedung PPK.

Proses rapat penyerahan dan penandatanganan berkas hasil perolehan suara pun tertunda hingga pukul 20.00 WIB. Dan akan dilanjutkan hari ini, Senin 26 Februari 2024. (Wan)

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah
Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 
Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik
Ketua PWRI Bogor Raya Ucapkan Selamat, Usai Pasangan Rudy Susmanto -Jaro Ade Menang Hitung Cepat
KANNI Surati Inspektorat dan BPK Jabar, Soroti Transparansi Dana BOS SMPN dan SMAN di Kota Bogor
Misteri Dana BOS: KANNI Gugat SMP PGRI se- Kota Bogor ke Komisi Informasi Jawa Barat
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 14:37

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda

Senin, 9 Desember 2024 - 07:55

Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:00

Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah

Sabtu, 7 Desember 2024 - 09:48

Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 

Senin, 2 Desember 2024 - 10:25

Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik

Berita Terbaru