APAKABAR BOGOR – DPC PWRI Bogor Raya mengadakan acara Pelatihan Jurnalistik di Gedung M-One Hotel Sentul pada Selasa 18 Janauri 2022.
Dengan jumlah peserta 51 media yang tergabung di organisasi DPC PWRI Bogor Raya.
Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Umum DPP PWRI Dr Suryanto SH MK.n, Sekjen DPP PWRI D Suprianto Jagat N, Ketua DPC PWRI Bogor Raya Rohmat Selamat SH MK.n, Sekjen PWRI Bogor Raya Mivel Hendriyanto.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Juga Kadis Diskominfo Kabupaten Bogor R Irwan Purnama SH MH.A sebagai perwakilan dari Bupati Kabupaten Bogor.
Sebagai nara sumber yaitu Ketua Umum DPP PWRI Dr.Suryanto SH MK.n, Kabid Pendataan dan Verifikasi Bernandus Wilson Lumi, dan Dr.Ibrahim Fajri SH M.E.I.
Ketua DPC PWRI Bogor Raya Rohmat mengatakan pelatihan jurnalistik ini akan menciptakan jurnalis yang berkompeten dalam karya tulisnya.
Ketua umum DPP PWRI menyampaikan bahwa jurnalis ptofesional itu harus menjalankan etika dan moral untuk menulis berita baik maupun berita tidak baik.
“Wartawan itu harus memiliki moralitas yang tinggi, rajin membaca, rajin menulis sesuai dengan 5 W 1 supaya menjadi wartawan nasional,” tegas Suryanto.
Halaman : 1 2 Selanjutnya