Penyaluran BPNT di Kecamatan Rancabungur Berjalan Sesuai Harapan, Begini Tanggapan Tikor

Selasa, 4 Oktober 2022 - 16:12

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABAR BOGOR – Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah bantuan sosial dari pemerintah pusat yang diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) setiap bulannya melalui mekanisme akun elektronik yang digunakan hanya untuk membeli pangan di e-Warong / pedagang bahan pangan yang bekerjasama dengan Himbara (Himpunan Bank Negara).

Penyaluran Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) periode September 2022 sukses dilaksanakan di beberapa Desa di Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor yang di mulai sejak Minggu, 2 Oktober 2022.

Sejak hari Minggu para agen e-warong sudah melakukan penyaluran, saya bersama Pak Kasie PM (Tim koordinasi) dan rekan media sapari untuk pengawasan saat berlangsungnya penyaluran,” terang TKSK Rancabungur Didin Amaludin. Selasa, 4 Oktober 2022.

“Dan alhamdulillah Penyaluran BPNT di Kecamatan Rancabungur, dari awal hingga hari ini (Selasa) kondusif sesuai harapan para KPM dan agen e-warong ,” sambungnya.

Program BPNT bertujuan untuk mengurangi beban pengeluaran serta memberikan nutrisi yang lebih seimbang kepada masyarakat atau KPM secara tepat sasaran, tepat guna dan tepat waktu, sebagaimana diatur dalam Permensos No.5 Tahun 2021.

Sementara itu, Ependi Sekretaris Desa Pasirgaok menambahkan, kegiatan ini merupakan program dari Kemensos dimana kita sebagai pemerintah desa senantiasa mengapresiasi dan mengawasi langsung sukses penyaluran bansos ini demi kepentingan dan kesejahteraan masyarakat desa.

“Dalam setiap penyaluran dihadiri oleh pemerintah setempat, Bimmas dan Babinkamtibmas,” ucap Ependi . (Igon/Haidy)

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah
Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 
Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik
Ketua PWRI Bogor Raya Ucapkan Selamat, Usai Pasangan Rudy Susmanto -Jaro Ade Menang Hitung Cepat
KANNI Surati Inspektorat dan BPK Jabar, Soroti Transparansi Dana BOS SMPN dan SMAN di Kota Bogor
Misteri Dana BOS: KANNI Gugat SMP PGRI se- Kota Bogor ke Komisi Informasi Jawa Barat
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 14:37

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda

Senin, 9 Desember 2024 - 07:55

Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:00

Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah

Sabtu, 7 Desember 2024 - 09:48

Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 

Senin, 2 Desember 2024 - 10:25

Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik

Berita Terbaru