Mengaku Kenyamanannya Terganggu, Warga Cibolang Ontrog Proyek Jembatan Cikereteg

Rabu, 5 Juli 2023 - 06:53

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABARBOGOR.COM-Kekesalan Warga Kampung Cibolang Desa Telukpinang Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor akhirnya pecah.

Mereka melakukan aksi menyampaikan keluhan dan tuntutan terhadap Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat (Kemen PUPR), di lokasi proyek pembangunan jembatan Cikereteg, Selasa 4 Juli 2023.

Kepala Dusun (Kadus) 2 Desa Telukpinang Ade Supriyatna mengatakan, selama ini pihak proyek dinilai mengabaikan lingkungan.

Akibat ditutupnya jalan Cikreteg karena pengerjaan jembatan yang tak kunjung usai, Masyarakat Desa Telukpinang khususnya lingkungan Warga Kampung Cibolang setiap hari nya dipadati para pemotor yang melintas asal luar wilayah, yang volumenya cukup padat, baik dari arah Sukabumi menuju Bogor maupun sebaliknya .

“Jelas Warga sangat terganggu kenyamanannya karena kendaran roda dua selama 24 jam melintas dijalan lingkungan dan membuat bising masyarakat,”ucap Dia.

Dia juga mengatakan, Belum lagi kerugian yang dialami warga, diantaranya adalah kerusakan jalan lingkungan sekitar.

“Siapa nanti yang akan berranggung jawab, sementara dari pihak PUPR dan pelaksana hanya janji belum ada kejelasan tindakan,” terang Ade Supriyatna

Dtempat aksi kapolsek Ciawi Kompol Agus Hidayat menyampaikan, sebelumnya Polsek Ciawi tidak mengetahui adanya aksi yang dilakukan warga, sebab pihak nya tidak menerima surat pemberitahuan dari warga.

“Aksi warga ini mereka melakukan nya secara spontanitas, mungkin warga meluapkan kekesalan, karena sebelum nya warga telah melayang kan surat pada tgl 27 juni lalu. bahwa jalan lingkungan yang jadi alternatif minta jadi perhatian pelaksana pembangunan proyek,” katanya.

Menanggapi aksi tersebut, perwakilan Kementerian PUPR Agung wiibowo mengaku bahwa, pihak nya belum sempat mengabulkan tuntutan warga yang dilayangkan melalui surat.

“Kalau sosialisasi sejak awal juga kami sudah melakukan kalau untuk permintaan perbaikan jalan lingkungan sampai saat ini Saya belum bisa menjawab, karena masih punya atasan,”. ujarnya.

Ditempat yang sama, Humas PT.Brantas Abioraya Dodon menyampaikan, pembangunan jembatan belum bisa dipastikan kapan waktu selesainya, karena cuaca yang berubah-ubah serta sering terjadi longsor susulan.

“Kami akan merespon dan saat ini kami mohon maaf kami tetap utamakan sefety. karena kami uber uberan dengan bencana, dan tidak bisa mengira ngira kapan waktu selesain nya, yang jelas kami tetap jalankan progres kerja kami 24 jam.”. tandasnya. (Iwan/ash)***

 

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah
Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 
Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik
Ketua PWRI Bogor Raya Ucapkan Selamat, Usai Pasangan Rudy Susmanto -Jaro Ade Menang Hitung Cepat
KANNI Surati Inspektorat dan BPK Jabar, Soroti Transparansi Dana BOS SMPN dan SMAN di Kota Bogor
Misteri Dana BOS: KANNI Gugat SMP PGRI se- Kota Bogor ke Komisi Informasi Jawa Barat
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 14:37

SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda

Senin, 9 Desember 2024 - 07:55

Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:00

Hadiri Acara Ngopi Bareng Ketua Organisasi wartawan se-Bogor, ketua PWRI : Jangan Ugal Ugalan Mengurus Keuangan dan Aset daerah

Sabtu, 7 Desember 2024 - 09:48

Adoy Calon Ketua Karang Taruna Bertemu Ketua APDESI Sepakati Program Pemberdayaan Karang Taruna Desa se-Kabupaten Bogor 

Senin, 2 Desember 2024 - 10:25

Perbaikan Sektor Pendidikan dan Kesehatan di Kampung Cijantur: Mewujudkan Akses yang Lebih Baik

Berita Terbaru