Tebingan di Kampung Bitung Sari Mulai Retak, 20 Rumah Terancam Bencana Longsor

Rabu, 10 Februari 2021 - 19:05

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APAKABAR BOGOR – Pemukiman warga di kampung Ranji Rt 01 Rw 03 Desa Bitung sari, kecamatan Ciawi terancam longsor. Jalan setapak di atas tebingan tersebut mulai terlihat retak.
.
Tim dari Pemerintah kecamatan Ciawi, didampingi pihak pemerintah Desa langsung melakukan pengecekan kelokasi, usai mendapat laporan dari warga.

“Dari kecamatan hanya melakukan peninjaun dan ngecek ke lokasi, lalu melakukan pendataan untuk selanjutnya buat laporan ke Bupati, “ungkap Bambang R. Sekretaris Camat (Sekcam) Ciawi. Selasa 10 Februari 2021.

Bambang juga memaparkan, berdasarkan hasil pemantauan dilapangan, terjadi keretakan jalan setapak sepanjang 20 meter, jalan tersebut merupakan jalur utama bagi masyarakat kampung Bitung kidul dan Bitung Ranji.

“Mudah -mudahan secepatnya bisa di tindak lanjuti oleh pihak Pemda melalui Dinas terkait, ” Ujarnya.

Dikhawatirkan, lanjutnya, di samping jalan itu terdapat tebing dengan kecuraman sekitar 25 meter, dan dibawahnya terdapat 15 Rumah yang sewaktu-waktu terancam longsor. Sedangkan diatas tebingan juga terdapat 5 rumah warga.

Senada, Pengawas pengairan irigasi dari Unit pelayanan teknis ( UPT) wilayah III kelas A, Dedi Djunaedi menyampaikan, Sebagian tebingan itu sudah dilakukan penurapan.

“Laporan ini akan ditindak lanjuti sesuai aturan yang ada, sebagian tebingan wilayah itu sudah di lakukan pembangunan turap pada anggaran tahun 2020,” Pungkasnya. (Wan/ash)

Follow WhatsApp Channel lintasbogor.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peningkatan Kualitas Pelayanan Transportasi dengan Penyediaan Sarana dan Prasarana Transportasi yang Berkualitas
Pengurus BOGOR READY Mengucapkan Selamat Dan Sukses atas dilantiknya Dedie Rachim – Jenal Mutaqin Dilantik sebagai Wali Kota Bogor dan Wakil Wali Kota Bogor
Pengurus PWRI Kota Bogor Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Walikota & Wakil Walikota Bogor Periode 2025-2030
Kapan??? BBR Mempertanyakan Kinerja Pemkot Saat ini dan APH di Kota Bogor Dipertanyakan
Bogor Darurat Miras…!!! Warga Tegallega Kota Bogor Menjadi Korban, Miras Oplosan Merajarela
Perhelatan Pentas Teater Bertema “Doa Bangsa & Seruling Santri” PWRI Kota Bogor Yakin Acara akan Meriah
SMAN 2 Cibinong Gelar Pensi untuk Menginspirasi dan Mengasah Bakat Generasi Muda
Pria Berusis 45 Tahun Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Dekat Area Parkir Motor Stasiun Bojonggede, Bogor
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 24 Februari 2025 - 00:57

Peningkatan Kualitas Pelayanan Transportasi dengan Penyediaan Sarana dan Prasarana Transportasi yang Berkualitas

Kamis, 20 Februari 2025 - 14:25

Pengurus BOGOR READY Mengucapkan Selamat Dan Sukses atas dilantiknya Dedie Rachim – Jenal Mutaqin Dilantik sebagai Wali Kota Bogor dan Wakil Wali Kota Bogor

Kamis, 20 Februari 2025 - 13:57

Pengurus PWRI Kota Bogor Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Walikota & Wakil Walikota Bogor Periode 2025-2030

Selasa, 11 Februari 2025 - 23:25

Kapan??? BBR Mempertanyakan Kinerja Pemkot Saat ini dan APH di Kota Bogor Dipertanyakan

Selasa, 11 Februari 2025 - 23:22

Bogor Darurat Miras…!!! Warga Tegallega Kota Bogor Menjadi Korban, Miras Oplosan Merajarela

Berita Terbaru

Kabupaten Bogor

Antisipasi Gangguan, Tirta Kahuripan Siaga 24 Jam

Jumat, 21 Mar 2025 - 09:26